Manchester City resmi merekrut kapten Crystal Palace Marc Guehi dengan nilai transfer £20 juta. Bek Timnas Inggris ini diharapkan menambah kekuatan lini belakang The Citizens.
PSM Makassar mendapat kabar baik setelah satu sanksi FIFA dicabut. Klub kini hanya menyisakan satu registration ban sebelum kembali aktif di bursa transfer pemain.