Sektor ekonomi kreatif (Ekraf) terbukti menjadi motor penggerak utama pertumbuhan ekonomi nasional selama momentum libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026.
Makassar tetap menjadi pusat kemeriahan di Indonesia Timur untuk merayakan pergantian tahun. Meski tahun ini pemerintah menerapkan kebijakan tanpa kembang api sebagai bentuk empati, dorongan nadi kota berjuluk Kota Daeng ini tidak memudar.