27 C
Makassar
18 January 2026, 17:39 PM WITA

TAG

Munafri Arifuddin

Cuaca Ekstrem Masih Berlangsung, Dampak Banjir di Makassar Justru Makin Mengecil

Cuaca ekstrem masih melanda Makassar, namun dampak banjir tahunan tercatat menurun. Pemkot menyebut jumlah pengungsi dan posko berkurang dibanding tahun sebelumnya.

Sidak MPP, Wali Kota Makassar Tegur Pegawai PTSP yang Merokok Saat Jam Pelayanan

Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin menegur pegawai PTSP yang kedapatan merokok dan meninggalkan layanan saat jam pelayanan dalam sidak di MPP Gedung MGC.

Tinjau Pengungsian Banjir, Wali Kota Makassar Pastikan Warga Tak Kekurangan Bantuan

Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin meninjau lokasi pengungsian banjir di Biringkanaya dan memastikan kebutuhan dasar serta layanan kesehatan warga terdampak terpenuhi.

Wali Kota Minta Dishub Tampil Gagah di Jalan Raya, Upayakan Lalu Lintas Humanis

Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin meminta Dinas Perhubungan tampil profesional dan humanis sebagai wajah pemerintah kota dalam pelayanan lalu lintas di ruang publik.

Makassar Waspada Cuaca Ekstrem, Wali Kota Kerahkan Seluruh Aparat Siaga 24 Jam

Wali Kota Makassar Munafri Arifuddin meminta seluruh jajaran pemerintah siaga 24 jam menghadapi cuaca ekstrem demi keselamatan warga darat dan kepulauan.

Fenomena Bangunan Liar di Trotoar Kian Marak, Wali Kota Makassar Minta Penertiban

Fenomena bangunan liar di trotoar Makassar kian marak dan mengganggu ruang publik, Wali Kota Munafri Arifuddin meminta penertiban tegas oleh camat dan lurah.

Polda Sulsel dan Pemkot Makassar Larang Petasan dan Konvoi Jelang Pergantian Tahun 2025

Pemerintah Kota Makassar melarang penggunaan petasan dan konvoi kendaraan saat malam Tahun Baru 2026. Kebijakan ini ditegaskan bersama Polda Sulsel demi keamanan, ketertiban, dan empati atas bencana nasional.

Lantik 6.032 RT/RW Se-Makassar, Munafri: Fokus pada Amanah dan Pelayanan Masyarakat

Pelantikan massal 6.032 Ketua RT dan RW se-Kota Makassar berlangsung di Lapangan Karebosi, Senin (29/12/2025) oleh Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin.

Berita Terbaru

/