30 C
Makassar
18 January 2026, 15:54 PM WITA

TAG

Investasi

ITDC Klaim Investasi di Mandalika Tembus Rp5,96 Triliun

InJourney Tourism Development Corporation (ITDC) mencatatkan realisasi investasi kumulatif di kawasan tersebut telah menyentuh angka Rp5,96 triliun hingga akhir tahun 2025.

Timothy Ronald Dilaporkan Terkait Dugaan Penipuan Kripto Rp200 Miliar, Berikut Pasal Yang Digunakan Pelapor

Pengusaha sekaligus influencer keuangan, Timothy Ronald kini berada dalam bayang-bayang jeratan hukum serius setelah Polda Metro Jaya mulai mendalami laporan dugaan penipuan aset kripto yang melibatkan dirinya.

IHSG Menguat, OJK Optimis Sentimen Positif Bagi Investasi

Membaiknya kinerja IHSG akan berdampak pada meningkatnya kepercayaan investor terhadap instrumen investasi Saham di Indonesia, termasuk Asuransi dan Dana Pensiun

Emas Tembus Rp2,5 Juta per Gram, Begini Cara Investasinya

Harga emas terus menunjukkan tren kenaikan. Per Senin (29/12/2025), harga emas tercatat menembus Rp2.596.000 per gram

IHSG Menguat Jelang Tutup Tahun, Melonjak 1,32%

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) naik 1,32% hari ini dengan +112.28 point ke level 8,650,19 pada perdagangan pukul 16,52 WITA, Senin (29/12/2025).

Berita Terbaru

/