Pemkot Makassar menetapkan status siaga cuaca menyusul potensi cuaca ekstrem dalam beberapa hari ke depan. Langkah ini diambil untuk memperkuat kesiapsiagaan bencana dan melindungi masyarakat dari risiko hidrometeorologi.
Sejumlah SD di Makassar diliburkan mendadak akibat cuaca ekstrem. Minimnya informasi dini membuat banyak orangtua kebingungan karena sudah terlanjur mengantar anak ke sekolah.