Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan mengucurkan anggaran Rp380 miliar untuk perbaikan ruas jalan strategis di Kabupaten Bone, termasuk jalur perbatasan Bone-Soppeng, Bone-Pangkep, dan Bone-Barru sepanjang 200 km.
Warga Desa Mattoangin, Kecamatan Tellu Siattinge, Bone, digegerkan penemuan janin bayi perempuan yang terkubur di kebun warga dan dibungkus seragam SMP. Polisi masih menyelidiki pelaku.
Pemerintah Kabupaten Bone menerima LHP BPK Semester II Tahun 2025 dan berkomitmen menindaklanjuti rekomendasi sebagai dasar penguatan pengawasan internal dan tata kelola keuangan daerah.
Cari cafe nyaman di Watampone? Ini 5 rekomendasi cafe favorit untuk nongkrong santai, kerja remote, hingga diskusi bisnis dengan suasana estetik dan menu beragam.
KPU Kabupaten Bone melaksanakan Program KPU Mengajar dengan menyasar 10 SMA dan SMK untuk meningkatkan literasi demokrasi dan partisipasi pemilih pemula menjelang Pemilu dan Pilkada.
Satresnarkoba Polres Bone membantah isu suap Rp15 juta dalam penanganan kasus narkotika yang menjerat tersangka DR, menyusul viralnya video percakapan di media sosial.
Kebakaran dini hari di Dusun Carebbu, Kecamatan Awangpone, Kabupaten Bone, Kamis (15/1/2026), menghanguskan tiga rumah warga akibat korsleting listrik dan menyisakan duka mendalam bagi korban.
Kebakaran hebat terjadi di Desa Carebbu, Kecamatan Awangpone, Kabupaten Bone, Sulsel, Kamis (15/1/2026) dini hari. Tiga rumah warga ludes terbakar akibat korsleting listrik.
Pertamina Patra Niaga menjelaskan kelangkaan elpiji 3 Kg di Bone disebabkan meningkatnya konsumsi untuk pompa pertanian di Cenrana, meski pasokan dipastikan aman.
Kelangkaan elpiji 3 Kg terjadi di Kabupaten Bone selama tiga pekan terakhir. Warga kesulitan memasak dan harus mencari tabung hingga kabupaten tetangga.